MANFAAT KOLESTEROL MANFAAT MADU HITAM PAHIT



Fungsi Kolesterol Diantaranya Adalah Membangun Dinding Sel, Membantu Tubuh Dalam Mengeluarkan Hormon (Estrogen, Testosteron, Aldosteron) Dan Vitamin D. Juga Sebagai Komponen Penting Dalam Empedu Untuk Memudahkan Pencernaan Lemak.
Walaupun Kolesterol Penting Dan Diperlukan Oleh Tubuh Kita, Kadar Kolesterol Darah Yang Tinggi Tentu Saja Tidak Baik. Kadar Kolesterol Yang Tinggi Dapat Menyebabkan Kerusakan Dinding Sel Pembuluh Darah Dan Meningkatkan Risiko Seseorang Terkena Penyakit Antara Lain Jantung, Stroke, Tekanan Darah Tinggi, Obesitas.
Pemeriksaan Kadar Kolesterol Dalam Tubuh Adalah Dengan Pemeriksaan Darah. Pada Pemeriksaan Darah, Untuk Mengetahui Kadar Kolesterol Seseorang, Diperiksa Kadar Kolesterol Total, LDL, HDL, Trigliserida. Sebelum Pemeriksaan Kolesterol Perlu Dilakukan Puasa 9-12 Jam Sebelumnya. Hal Ini Dimaksudkan Agar Kadar Kolesterol Berada Pada Nilai Normal, Perlu Dibantu Dengan Pengaturan Makan, Yaitu Menghindari Makanan Yang Mengandung Kolesterol Tinggi, Selain Rajin Berolahraga.
Olahraga Rutin Dapat Membantu Untuk Meningkatkan Kadar Kolesterol Baik (HDL) Didalam Darah. Hindari Juga Makan-Makanan Yang Mengandung Asam Lemak Jenuh Seperti Makanan Yang Digoreng, Bersantan, Kue-Kue Dll.
Dampak Buruk Dari Kadar Kolesterol Jahat Yang Melebihi Ambang Batas, Yaitu Terjadi Aterosklerosis Atau Pengendapan Kerak Di Pembuluh Darah Sehingga Diameter Pembuluh Darah Menyempit.
Jika Kadar Kolesterol Jahat Melebihi Ambang Batas, Maka Akan Menyebabkan Terjadinya Penyumbatan Dinding Bagian Dalam Arteri (Asterosklerosis), Yang Kemudian Dapat Meningkatkan Risiko Serangan Jantung Dan Stroke.
Itulah Sebabnya Sangat Perlu Dilakukan Pengaturan Kolesterol Dalam Tubuh Dengan Cara Menjalankan Healthy Lifestyle Yaitu : Diet Seimbang (Well Balanced Diet), Olahraga, Dan Berhenti Merokok. Disamping Itu Tingkatkan Kadar Kolesterol Baik Dengan Cara Banyak Mengkonsumsi Protein Nabati, Oat, Ikan Laut (Deep Seafish) Yang Kaya Lemak Omega 3.
http://herbalbekamciparay.blogspot.com/2014/10/manfaat-kolesterol-madu-hitam-pahit.html